Film Dalam Sujudku, Ujian Suami Istri Saat Terpaksa LDM
Saat suami istri terpaksa LDM atau long distance marriage. Sebuah fenomena yang mudah ditemukan di tengah masyarakat urban. Banyak istri yang melepas suami meniti karier di kota besar seperti Jakarta, Bandung atau Surabaya. Sementara, istri memilih tetap bertahan di kampung atau kota-kota kecil. LDM menjadi pilihan dengan beragam alasan. Mulai ekonomi karena lebih hemat bila…
