Voks Radio Jogja Sabet 3 Kategori di Anugerah Penyiaran KPID DIY 2024
Yogyakarta – Komisi Penyiaran Indonesia (KPID) DIY kembali akan menggerlar Anugerah Penyiaran KPID DIY 2024 untuk memberikan penghargaan kepada lembaga penyiaran di Daerah Istimewa Yogyakarta yang telah berkontribusi dalam menghadirkan siaran berkualitas kepada masyarakat. Acara ini diharapkan dapat menjadi katalis peningkatan kualitas penyiaran di bidang DIY. Voks Radio Jogja sebagai lembaga penyiaran radio yang berumur […]