
Gulali Festival 2025 Hadirkan “Tanem Tanemaki”: Kolaborasi Seni Ilustrasi Indonesia – Jepang di Yogyakarta
Gulali festival 2025 kembali menghadirkan pengalaman seni yang memukau melalui program “Tanem Tanemaki”, sebuah kolaborasi prestisius antara Indonesia dan Jepang dalam bidang seni ilustrasi dan pertunjukan. Pameran yang berlangsung selama 9 hari di Bentara Budaya Yogyakarta (26 Juli – 3 Agustus 2025) ini menampilkan 30 karya ilustrasi koleksi Chihiro Art Museum Jepang dan 48 karya…